Spesifikasi Rheem RHP 270-50207 Pemanas Air Heatpump Kapasitas 270 Liter
RHP Series
Secara Tradisional, Pemanas Air Tenaga Surya telah menjadi Pemanas Air Alternative Energi Trebarukan yang terbaik dibandingkan dengan Gas dan Listrik. Disamping itu semua adalagi Pemanas Air yang cukup Efisien yaitu Heatpump. Heatpump dalam beberapa kasus tertentu merupakan Solusi Praktis, lebih hemat energy.
Keuntungan Heat Pump yaitu :
1. Dapat beroperasi 24 jam tanpa bergantung terhadap sinar matahari
2. Tidak tergantung pada keadaan cuaca
3. Sangat mudah diperasikan dan dapat menggantiak Water Heater apa saja
Untuk keterangan lebih lanjut, silahkan download PDF ini :
Baca Selengkapnya